Guru SDN 011 Tana Tidung Kembangkan Video Pembelajaran


Guru SD Negeri 011 Tana Tidung berinovasi dengan mengembangkan video pembelajaran. Video yang dikemas dengan menarik tersebut didesain untuk memudahkan peserta didik memahami materi pelajaran. 

Untuk dapat membuat media audio visual  tersebut, guru pada sekolah yang berada di kecamatan Sesayap Hilir ini terlebih dahulu mengikuti diklat yang diselenggarakan Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan Provinsi Kalimantan Utara. 

Dengan mengikuti kegiatan diklat tersebut, tidak hanya terjadi peningkatan kompetensi TIK guru tetapi juga dapat berdampak pada meningkatnya penguasaan kompetensi siswa.

Simak salah satu video pembelajaran kreasi guru SDN 011 Tana Tidung berikut ini.


Labels:

Posting Komentar

[facebook]

MKRdezign

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget